Akibat pandemi, perekonomian Desa Wangunjaya, Garut, Jawa Barat, merosot tajam. Banyak orang kehilangan pekerjaan. Kondisi ini pun akhirnya membuat warga harus bekerja ekstra.
Para wanita harus menjadi penambang pasir dengan hasil yang tak seberapa. Berjalan naik dan turun bukit dengan kemiringan 45 derajat sambil membawa bebas 10 kg menjadi hal biasa yang dilakoni. Mirisnya, dalam sehari upah yang didapat bahkan tak sampai 10 ribu.
Bagaimana kisah perjuangan para wanita Wangunjaya? Simak selengkapnya dalam #Indonesiaku7
INDONESIAKU
Senin, 4 Oktober 2021
"INDONESIAKU"
TAYANG SETIAP HARI SENIN-SELASA
PUKUL 14.15 - 15.00 WIB
#INDONESIAKU
#DOCUMENTARY